Posted by : Muhamad Ridwan
Jumat, 22 Februari 2013
*Login ke akun blogger sobat
*klik menu RANCANGAN
*Lalu klik Edit HTML
*Beri tanda centang pada kotak Expand widgwt template
*Cari kode berikut ini,agar lebih mudah mencarinya pakai Ctrl+F pada keyboard sobat.
<!-- outside of the include in order to lock Attribution widget -->
<b:section class='foot' id='footer-3' showaddelement='no'>
<b:widget id='Attribution1' locked='true' title='' type='Attribution'/>
</b:section>
<b:section class='foot' id='footer-3' showaddelement='no'>
<b:widget id='Attribution1' locked='true' title='' type='Attribution'/>
</b:section>
*Lalu hapus kode tersebut.
setelah itu akan muncul tanda peringatan.Pada tanda peringatan tersebut klik Hapus Widget.
*Yang terakhir klik SIMPAN TEMPLATE
*Selesai
Untuk sobat yang tampilan antarmuka blogger yang diperbarui
*Login ke akun blogger sobat
*Klik menu Template
*Klik Edit HTML
*Beri tanda centang pada kotak Expand widget template.
*Cari kode berikut,agar lebih mudah gunakan Ctrl+F
<!-- outside of the include in order to lock Attribution widget -->
<b:section class='foot' id='footer-3' showaddelement='no'>
<b:widget id='Attribution1' locked='true' title='' type='Attribution'/>
</b:section>
*Jika sudah ketemu,hapus kode tersebut.Jika muncul peringatan,klik hapus widget
*Terakhir klik Save template
*Selesai.