Posted by : Muhamad Ridwan Jumat, 22 Februari 2013



Panduan Blogspot kali ini kita akan membahas tentang cara membuat tulisan copyright di blog.Salah satu cara agar blog kita tampil lebih profesional,ada baiknya kita membuat tulisan copyright di template blog kita.Tulisan copyright ini juga berfungsi untuk mengetahui siapa pemilik blog,siapa yang mendesain template blog kita dan info-info yang lainnya.Untuk mempersingkay waktu,ayo langsung saja kita mulai cara membuat tulisan copyright di blog.


Ikuti langkah-langkah berikut ini :
1Login ke akun blogger sobat
2.Klik menu RANCANGAN
3.Pilih/Klik Edit HTML
4.Cari kode  ]]></b:skin>
5.Jika sudah ketemu,masukan kode berikut tepat di atas kode ]]></b:skin> 

.copyright{
text-align: center;
padding-top:5px;
padding-bottom:5px;
font:normal 80% Verdana,Trebuchet,Arial,Sans-serif;}

6.Kemudian cari kode </body>
agar lebih cepat mencarinya gunakan Ctrl+F
7.Jika sudah ketemu,masukan kode di bawah ini di atas kode </body>

<div class='copyright'>Copyright &#169; 2011 di sini kata-kata yang sobat inginkan</div>

Contoh : <div class='copyright'>Copyright &#169; 2011 <a href='http://urlblogsobat.blogspot.com/'>judul blog sobat</a>powered by: <a href='http://www.blogger.com/'>Blogger</a></div>

8.Yang terakhir klik SIMPAN TEMPLATE
9.Selesai

Bagi sobat yang menggunakan antarmuka blogger yang diperbarui,silahkan ikuti langkah-langkah berikut

1.Login ke akun blogger sobat
2.Klik Menu Template
3Klik Edit HTML
4.Cari kode  ]]></b:skin>
5.Jika sudah ketemu,masukan kode berikut tepat di atas kode ]]></b:skin> 


.copyright{
text-align: center;
padding-top:5px;
padding-bottom:5px;
font:normal 80% Verdana,Trebuchet,Arial,Sans-serif;}

6.Kemudian cari kode </body>
agar lebih cepat mencarinya gunakan Ctrl+F
7.Jika sudah ketemu,masukan kode di bawah ini di atas kode </body>


<div class='copyright'>Copyright &#169; 2011 di sini kata-kata yang sobat inginkan</div>

Contoh : <div class='copyright'>Copyright &#169; 2011 <a href='http://urlblogsobat.blogspot.com/'>judul blog sobat</a>powered by: <a href='http://www.blogger.com/'>Blogger</a></div> 

8.Yang terakhir klik Save Template
9.Selesai

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Welcome to My Blog

Popular Post

Blogger templates

[ Vistory ]

Diberdayakan oleh Blogger.

Translate

Blog Archive

Pengikut

- Copyright © ™Feed-Lover™ -Robotic Notes- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -